Senin, 21 Januari 2013, waktu setempat, Beyonce, Kelly Clarkson dan James Taylor memeriahkan perayaan pengangkatan kembali Barack Obama sebagai Presiden Amerika Serikat untuk yang kedua kalinya.
Pada acara tersebut, Beyonce menyanyikan National Anthem, sedangkan Kelly Clarkson menyanyikan lagu "My Country, 'Tis of Thee". Selain dua diva tersebut, musisi lain yang juga tampil dalam acara 21 Januari tersebut adalah penyanyi country terkenal James Taylor. Dia akan menyanyikan lagu "America the Beautiful".
Sebagaimana dilansir dalam Ghiboo.com, sebenarnya ini bukanlah kali pertama Beyonce dan James Taylor tampil dalam acara inagurasi Obama sebagai presiden Amerika Serikat, karena tepat 4 tahun lalu (2009), Beyonce dan James Taylor juga pernah bernyanyi saat presiden berkulit hitam pertama di Amerika Serikat itu terpilih untuk yang pertama kalinya.
Berikut adalah video Beyonce, Kelly Clarkson dan James Taylor pada acara pelantikan presiden Amerika Serikat ke 57, Barrack Obama.
Anda sedang membaca artikel tentang
VIDEO: Beyonce dan Kelly Clarkson Bernyanyi di Upacara Pelantikan Obama
Dengan url
http://mobile-sulition.blogspot.com/2013/01/video-beyonce-dan-kelly-clarkson.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
VIDEO: Beyonce dan Kelly Clarkson Bernyanyi di Upacara Pelantikan Obama
namun jangan lupa untuk meletakkan link
VIDEO: Beyonce dan Kelly Clarkson Bernyanyi di Upacara Pelantikan Obama
sebagai sumbernya
0 komentar:
Post a Comment